Pemerintah Siapkan Anggaran Bangun Jembatan Batam-Bintan Rp 3,4 T sisanya Investor

Pemerintah Siapkan Anggaran Bangun Jembatan Batam-Bintan Rp 3,4 T sisanya Investor
Launching PWI Terpadu Crossborder di Batam, 161 Paket Wisata Ditawarkan.

 

Jembatan Tol

Sebagai informasi, Jembatan Batam – Bintan ini akan berbentuk jembatan tol, yakni kendaraan yang lewat akan dikenakan tarif. Desain awal Jembatan Batam – Bintan sudah dibuat oleh pemerintah Provinsi Kepulauan Riau tahun 2005 dan di-update 2010, namun karena sekarang berbentuk jembatan tol, maka terdapat perubahan desain agar menyesuaikan standar tol.

Karena KPBU dengan pembiayaan tol, sehingga ada penyesuaian lebar jembatan, yang tadinya sebelumnya 28 meter disesuaikan menjadi 33 meter, memenuhi standar tol.

“Untuk jembatan dari Tanjung Sauh ke Bintan yang KBPU, nanti desain yang ada menjadi basic design untuk di-update oleh investor menjadi DED (detail engineering design) untuk ditindaklanjuti apa yang kurang untuk difinalisasi. Tapi jembatan Batam – Tanjung Sauh karena menjadi tugasnya pemerintah, kami akan selesaikan kekurangan itu dalam beberapa bulan sehingga nanti proses KPBU selesai, DED nya juga selesai,” tutur Direktur Pembangunan Jembatan.

Baca juga  RI Vs Uni Eropa Perang Gugatan Soal Larangan Ekspor Nikel oleh Indonesia

Pembangunan Jembatan Batam – Bintan akan meningkatkan konektivitas di wilayah Kepulauan Riau, dengan mengurangi waktu tempuh dan juga biaya transportasi orang dan barang. Keberadaan jembatan ini juga diharapkan dapat memacu pertumbuhan ekonomi wilayah karena mendukung rencana pembangunan pelabuhan peti kemas di Tanjung Sauh dan shelter-shelter di Pulau Bintan.

 

 

Sumber: 

 

jasa website rumah theme

Pos terkait